Qur'an Flash

Qur'an Flash
"Dan Bacalah Qur'an dengan tartil" (sangat berguna terutama bagi mereka yang sedang haidh atau nifas yang tidak memungkinkan untuk menyentuh qur'an secara langsung)

Rabu, 27 Oktober 2010

Sambal Tuk-Tuk

Ga tau dari mana asalnya, yang jelas sambal ini dikenalkan oleh opung (nenek) dan abi, hmm,,,mungkin dari daerah sumatera. Rasa sambal ini segar, cocok untuk teman nasi hangat, sup, dan lain-lain.

Sambal Tuk-Tuk, mungkin karena terinya cukup di tuk tuk tuk aja kali ya..

Bahan:
1. Cabe Merah
2. Teri (digoreng sampai kering atau bisa diganti ikan asin yang dibakar)
3. Garam
4. Jeruk nipis (saya pernah pake lemon, segar, harum lagi)

Cara Membuat:
1. Tumbuk cabe sampai agak halus, lalu masukkan teri, tumbuk agak kasar (jgn terlalu halus)
2. Beri garam, dan beberapa tetes air jeruk nipis/lemon

Tidak ada komentar:

Posting Komentar